Posting kali ini tentang bagaimana cara menggunakan app
hootsuite pada blacberry. Berdasarkan pengalaman saya yang menggunakan
blackberry curve 8520 saya mengalami kesulitan setelah mendownload app hootsuite
di bb saya. App-nya seperti tidak bekerja (notworking) pada bb. Mungkin banyak
yang bertanya kenapa app hootsuite tidak bekerja untuk blackberry?
Solusi Anda ada pada posting ini, saya akan menjelaskan
bagaimana aturan mainnya!
Untuk menggunakan hootsuite pada blackberry anda harus
mengikuti langkah-langkah di bawah ini:
Pertama: buka web
hootsuite.com melalui PC atau laptop yang pastinya connect sama internet
Setelah Anda mengisi kolom pendaftaran selanjutnya klik
kolom Daftar Sekarang yang berwarna
hijau.
Ketiga: setelah
itu Anda akan diarahkan pada halaman dashboard, Anda akan diminta untuk
mengaktifkan akun sosial seperti: twitter, facebook, dll.
Jika ingin menambahkan akun twitter klik pada menu Tambahkan
profil Twitter. Lihat pada lingkaran berwarna merah pada gambar di bawah.
Begitu juga untuk menambahkan profil sosial
lainnya facebook, linkedin.Keempat: setelah Anda memilih mengklik menu Tambahkan profil Twitter, Anda akan diarahkan pada menu berikutnya, Anda diminta untuk mengklik menu seperti pada gambar di bawah ini yang saya lingkari warna merah.
Kelima: setelah mengklik! Hootsuite akan menampilkan halaman login twitter, Anda dipersilahkan mengisi kolom login twitter (isilah dengan akun twitter Anda yang ingin anda pergunakan pada app hootsuite blackberry.
Setelah Anda mengisi kolom login
twitter, lalu klik kolom menu Izinkan aplikasi ( Authorize )
Keenam: ok, selesai! Selanjutnya Anda sudah bisa menggunakan app
hootsuite di bb. Anda login di app hootsuite bb gunakan akun yang telah Anda
daftarkan tadi.
Terima kasih telah komentar sesuai dengan topik, komentar dengan link akan dihapus !